Tentara adalah salah satu perangkat terdepan dalam perlindungan negara. Hampir setiap negara memiliki pasukan khusus atau pasukan elite. Merekalah yang dipercaya melaksanakan tugas-tugas penting yang tak mampu diemban pasukan reguler.
Tidak main-main, untuk membentuk tentara yang kuat dan disegani Kementerian atau lembaga pertahanan menerapkan pola latihan dan rekrutmen keras dan khusus.
Mereka dibiasakan untuk menerima kondisi paling sulit agar ke depannya mampu diserahi tanggung jawab besar dalam mengamankan negara.
Berikut adalah latihan super aneh dan keras yang didapat dari unikgaul.com.
1. Russian Spetsnaz
Satu motto yang ditujukan untuk satuan militer milik Rusia ini “Perang penuh dengan penderitaan dan kesakitan, itulah yang harus diketahui prajurit”. Dengan motto itu latihan Spetznaz menjadi mengerikan.unikgaul.com

Tentara Spetznaz diharuskan bisa membunuh musuh secepat kilat dengan bela diri yang mereka miliki. Bahkan untuk membuktikan kemampuan bela diri mereka antar anggota diperintahkan untuk saling bertarung.unikgaul.com
Yang mengerikan, para junior Spetznaz diperintahkan memasuki ruangan gelap yang penuh darah dan organ-organ tubuh. Darah yang ada di dalam ruangan ini sampai setinggi lutut mereka kemudian semakin dalam hingga ke dada. Ini menjadi pelajaran untuk para prajurit bahwa darah adalah bagian dari perang.


2. Navy SEALs